Kamis, 04 Desember 2008

Kanguru



Kalian pasti tahu hewan ini. hewan tersebut adalah trandmark dari negara Australia. kenapa kanguru bisa hidup di Indonesia tepatnya di pulau Papua. karena dulu pulau Papua adalah bagian dari pulau Asustralia. Kanguru mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

Kanguru mempunyai dua kaki belakang yang kuat, telapak kakinya yang besar didesain untuk meloncat.

Kanguru biasa melompat dengan kecepatan 20-25 km/jam.

Tapi mereka bisa melompat hingga kecepatannya menjadi 70 km/jam.

Harapan hidup kanguru sekitar 9-18 tahun.

Walau terkadang ada kanguru yang bisa bertahan hidup hingga 28 tahun.

selanjutmya adalah spesies dari kanguru :

Ada tiga spesies kanguru:


Kanguru Merah
Kanguru Merah adalah hewan marsupial terbesar yang masih hidup. Apabila berdiri tingginya dapat mencapai lebih dari 2 meter dan bobotnya mencapai 90 kg. Kanguru jenis ini biasanya bergerak dalam kelompok besar. Mereka tidur di kala siang yang hawanya paling panas. Apabila tidak ada air, mereka akan mencari kelembaban dari tumbuhan hijau. Mereka juga hanya akan berkembangbiak apabila ada hujan dan tumbuh tanaman baru.


Kanguru Abu-abu Timur
Kanguru Abu-abu Timur dapat ditemukan di daerah subur Australia bagian timur.


Kanguru Abu-abu Barat
Kanguru Abu-abu Barat dapat ditemukan di Australia bagian barat, Australia bagian selatan yang dekat dengan pantai dan basin Sungai Darling.
Kanguru Abu-abu sangat banyak jumlahnya. Mereka hidup di hutan-hutan eukaliptus yang terbuka dan di daerah berumput. Mereka memakan rumput.


banner komisi gratis

Related Posts by Categories



1 komentar:

eva mengatakan...

ada cara menggambar kangguru ga?

Posting Komentar

Archive

Pengunjung

Online

Posting Terakhir

Komentar Terakhir

 

BOJONEGORO KOTA CHELUZ | Copyright 2009 Tüm Hakları Saklıdır | Blogger Template by GoogleBoy ve anakafa | Sponsored by Noow!